rss

Tips SEO Pemula


Tips SEO Pemula - Menjadi nomor 1 diurutan search engine adalah salah satu yang paling diinginkan para blogger. Nah namun hal itu tidaklah mudah untuk dilakukan oleh para blogger pemula seperti saya. Kita harus mempunyai tips-tips yang bisa mendongkrak popularitas blog kita. Nah dengan belajar SEO merupakan jalan yang pas. Makanya banyak pertanyaan apa sih asyiknya belajar SEO?

Jika menurut anda mengasyikkan maka saya akan memberikan beberapa tips seo pemula yang sederhana :
1. Pilihlah Template yang SEO friendly, jangan kebanyakan widget dan script yang bisa menghambat loading page blog anda. Bisa-bisa visitor kabur sebelum melihat artikel blog anda.

2. Gunakan meta tag yang sederhana.
 Tentukan Tag Keyword yang sesuai dengan Isi Blog anda. Contohnya adalah sebagai berikut :
<meta name="keywords" content="belajar seo pemula. hidup untuk berbagi, apa sih asyiknya belajar seo?, hidup berbagi" />
Tentukan Tag untuk Description blog anda. Contohnya adalah sebagai berikut ini :
<meta name="description" content="Tempatnya berbagi dan belajar SEO secara mudah dan mengasyikkan" />
3. Perbanyak Kontent original. Usahakan posting dengan ide pikiran kita. jangan asal copas.

4. Daftarkan ke search engine. Daftarkan blog anda ke submit url directory seperti Google, Yahoo, Bing biar blog kita bisa ke index.

5. Daftarkan ke web directory dan rss directory. Submit artikel postingan kita ke social bookmark seperti Technorati , Corank, Furl, Spurl, reddit, delicious, digg, buzz.yahoo, infogue, lintas berita dll. Jangan lupa juga submit ke iklan baris seperti spyonad, PRO2PROMO.


6. Terus update artikel anda agar lebih sempurna blog yang anda kelola. Tentunya sesuai konten yang kita pilih. Jangan asal posting!!

Dalam mempopulerkan blog kita juga bisa melakukan jalur ini yakni blogwalking. Tinggalkan pesan di buku tamu seperti shoutmix. Selalu berbagi dengan apa yang kita miliki. Dengan tips belajar seo pemula ini adalah jawaban apa sih asyiknya belajar seo? akan terkuak secara gamblang dan jelas oleh kita yang semula dianggap tabu. Memang dalam belajar seo sangat melelahkan apalagi jika anda melakukan teknik seo dalam sebuah kontes Hidup Untuk Berbagi diperlukan optimasi yang lebih banyak. Hal ini dilakukan untuk meningkatkan kuatnya seo artikel blog kita.


1 komentar:

astaga.com lifestyle on the net on 14 Desember 2009 pukul 17.39 mengatakan...

Kereeenn bos, makasih neh pelajaran tentang tips seo pemula, pas bgt untuk saya yang masih pemula.. hehehe.. siapa tau bisa jadi urutan teratas terus neh.. sukses selalu..


Posting Komentar

 

Blog Archive

Labels

Kontes (1) SEO (4) Tips SEO (2) Tools SEO (1)

Pengikut